Rabu, 09 Januari 2013

BANK MANDIRI

Bank Mandiri adalah salah satu bank terbesar di Indonesia dalam hal aset, pinjaman, dan deposit.Bank Mandiri berdiri pada tahun 1998 tepat nya pada tanggal 2 Oktober di Jakarta Dimana pada saat itu Bank Mandiri sebagai bagian dari program restrukturisasi perbankan yang dilaksanakan oleh Pemerintah Indonesia.Mulai awa bulan Juli 1999, empat bank milik Pemerintah yaitu Bank Bumi Daya, Bank Dagang Negara, Bank Expor Impor Indonesia dan Bank Pembangunan Indonesia, digabung ke dalam Bank Mandiri.Keempat Bank tersebut telah membantu dalam riwayat perkembangan Bank-Bank yang ada di Indonesia kurang lebih 140 tahun lalu.Akhirnya Bank Mandiri bisa terus berkembang hingga sekarang dan bisa bersaing dikanca perbankan International.

Di era moderenisasi saat ini banyak Bank-Bank yang menawarkan kelebihan dan keuntungan kepada nasabah sehingga di kanca perbankan banyak yang bersaing dan membuat perkembangan perekonomiandi indonesia semakin baik.Bank Mandiri pun tidak mau kalah saing dalam perkembangan perbankan di Indonesia.Ini adalah beberapa kelebihan-kelebihan yang ditawarkan oleh Bank Mandiri kepada masyarakat Indonesia :
  1. Mandiri Internet
  2. Mandiri kta
  3. Mandiri kpr
  4. Mandiri Tabungan
  5. Mandiri Tabungan Rencana
  6. Mandiri Kartu Kredit

  • Mandiri Internet
 http://www.bankmandiri.co.id/demo/image/index_r4_c1_2.jpg

Bank Mandiri Internet adalah salah satu fitur unggulan Bank Mandiri yang dimana nasabah dapat mengakses layanan dimana saja dan kapan saja melalui koneksi jaringan internet.Fitur ini dapat di gunakan menggunakan Komputer/Labtop , Smartphone atau PC Table yang terkoneksi oleh internet.
Adapun caranya seperti berikut ini :

Pertama-tama pastikan Anda sudah terdaftar di layanan Mandiri Internet yang bisa didaftarkan di kantor cabang Bank Mandiri dimanapun berada, Kemudian pastikan Komputer/Labtop , Smartphone atau PC Table anda terkoneksi dengan internet.Kemudian buka link website Bank mandiri untuk login ke www.bankmandiri.co.id . Sehingga  Anda telah "datang ke cabang Bank Mandiri" tanpa perlu meninggalkan rumah atau tempat kerja Anda. Melalui layanan ini Anda dapat melakukan :
  1. Informasi rekening dan kartu kredit : tabungan, giro, deposito, pinjaman, kartu kredit
  2. Transfer antar rekening Bank Mandiri/ Bank Domesti.
  3. Pembayaran tagihan : Telkom , ponsel (GSM/CDMA), PLN, tiket Garuda Indonesia, Indosatnet, kartu kredit Mandiri Visa, Kompas dan XL Dealer.
  4. Pembukaan dan penempatan deposito.
  5. Fasilitas layanan : status cek, notifikasi SMS.
  6. Pendaftran rekening tujuan SMS Banking Mandiri dan Call Mandiri.
  7. Transfer terjadwal.
  8. Pembelian isi ulang pulsa (GSM dan CDMA).
  9. Informasi nilai tukar valas dan suku bunga.
  10. Transaksi perbankan lainnya.

  •  Mandiri kta
http://www.consumerloan.bankmandiri.co.id/assets/images/header-kta.jpg




Mandiri kta adalah kepanjangan dari Kredit Tanpa Agunan yang di buat oleh Bank Mandiri untuk mempermudah nasabah kredit suatu kebutahan tanpa angunan.Jadi para nasabah dapat meminjam dengan mudah sehingga kebutuhan dan bisnis Anda dapat terpenuhi dan lancar.Ini adalah beberapa kelebihan yang ditawarkan oleh Bank Mandiri melalui Mandiri kta :
  1. Sesuai namanya, KTA Bank Mandiri bisa didapatkan dengan "tanpa agunan".
  2. Pembayaran cicilan yang ringan.
  3. Limit kredit sampai dengan Rp. 200 juta.
  4. Lama Jangka waktu kredit disediakan dalam 5 pilihan.
  5. Meemperoleh Perlindungan Asuransi Jiwa .

Adapun ketentuan nasabah untuk memperoleh Mandiri kta sebagai berikut :
  1. Warga Negara Indonesia (WNI) & berdomisili di Indonesia.
  2. Umur minimum 21 tahun & maksimum 55 tahun (pada saat kredit lunas).
  3. Memiliki pekerjaan / penghasilan tetap per bulan minimal: Rp. 2,5 juta (Jabodetabek - Bandung).
  4. Memiliki pekerjaan  / penghasilan tetap per bulan minimal: Rp. 2 juta (diluar Jabodetabek - Bandung).
  5. Limit kredit maksimal 5 kali gaji (Rp.5 juta s/d. Rp. 200 juta).
  6. Syarat dokumen
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjiX_lDspx4cxsRaIEbFvNl_98EsoSNsJn1Zpihj3Y5ynuhxiRdz5KFnqBiWbp2PtNb19mROIF1A9am7a75aDuKxrXGuKfZS3xuYbrxwbpy10PYRj-vpNmu-Lu8jZlSosouiV_7dLxJOnQM/s1600/Mandiri+KTA.jpg 
Adapun biaya Mandiri kta berikut ini :
  1. 2-3% dari limit kredit (tergantung tipe produk KTA).

  •  Mandiri kpr
http://www.consumerloan.bankmandiri.co.id/assets/images/image-banner.jpg


Mandiri KPR Adalah kredit pemilikan rumah dari Bank Mandiri yang diberikan kepada perorangan untuk keperluan pembelian rumah tinggal/apartemen/ruko/rukan yang dijual melalui developer atau non developer.

Mandiri KPR memiliki beragam fitur yang dapat dipilih sesuai kebutuhan Anda, yaitu :
  1. Mandiri KPR Duo : adalah fasilitas Mandiri KPR yang dipergunakan untuk pembelian rumah tinggal/apartemen/ruko dengan kondisi baru di proyek developer sekaligus pembelian mobil/motor/furniture/home appliances. 
  2. Mandiri KPR Take Over : adalah adalah fasilitas Mandiri KPR yang dipergunakan untuk pemindahan fasilitas kredit sejenis dari bank lain dan dapatkan dana tambahan untuk berbagai keperluan konsumtif.
  3. Mandiri KPR Top Up : adalah penambahan limit kredit atas fasilitas Mandiri KPR yang sudah berjalan (existing).
  4. Mandiri KPR Flexible : adalah fasilitas Mandiri KPR yang dipergunakan untuk keperluan pembelian rumah tinggal/ruko/rukan/apartemen dengan sistem pembayaran angsuran yang fleksibel yaitu tersedianya rekening flexible (revolving) selama jangka waktu tertentu atas sebagian tertentu dari limit kredit yang diperoleh.
  5. Mandiri KPR Angsuran Berjenjang : adalah fasilitas Mandiri KPR yang dipergunakan hanya untuk keperluan pembelian rumah yang memberikan keringanan berupa penundaan pembayaran sebagian angsuran pokok sampai tahun ke 3 sehingga pada tahun ke 4 angsuran kembali normal. 
Adapun Keuntungan Mandiri kpr bagi nasabah
  1. Suku bunga kompetitif.
  2. Proses cepat dan mudah.
  3. Uang muka ringan.
  4. Jangka waktu fleksibel s/d 15 tahun.
  5. Bank Mandiri bekerjasama dengan lebih dari 350 proyek developer di seluruh Indonesia dan tersedia program-program yang menarik untuk pembelian rumah di proyek developer tersebut.
Persyaratan Pengajuan Mandiri kpr
  1. Warga Negara Indonesia (WNI) dan berdomisili di Indonesia.
  2. Umur minimal 21 tahun, pada saat kredit berakhir maksimal 55 tahun (pegawai) dan maksimal 60 tahun (profesional/wiraswasta).
  3. Memiliki Pekerjaan dan Penghasilan Tetap sebagai pegawai tetap/wiraswasta/profesional dengan masa kerja/usaha minimal 1 tahun (pegawai) atau 2 tahun (profesional/wiraswasta).
  4. Syarat dokumen :
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjmG4aHwGusN5NUXo7BhosUK_imyZRsjAvVA4f9fQ1EZ4DmW3lxrdZyj3GYJeaggLSiZLJKSg9tZSX9GwrRPpvuZvRztTxhZuAQjYQKUQ6b5hQrEwDEl3Lw7GVqAyT6l0zBoln8c0P_LH0/s1600/kpr.jpg  Untuk informasi lebih lengkap mengenai produk mandiri KPR, silahkan hubungi :

  • Mandiri Tabungan 
 http://www.bankmandiri.co.id/images/2009/landing/landing_consumerbanking.jpg

Mandiri Tabungan adalah layanan dari Bank Mandiri untuk mengajak nasabah menabung dan merencanakan masa depan dengan tabungan tersebut.

Adapun Keuntungan dari menabung di mandiri tabungan yaitu :
  1. Kemudahan
    • Dengan setoran awal hanya sebesar Rp 50.000,
    • Anda telah menjadi nasabah Bank Mandiri
    • Pembukaan serta penyetoran maupun penarikan rekening Tabungan dapat dilakukan di semua
    • kantor cabang Bank Mandiri.
    • Kepada Anda diberikan kartu ATMandiri yang memungkinkan Anda bebas menarik dana tunai
    • 24 jam sehari kapanpun Anda membutuhkannya
     2.  Kenyamanan Bertransaksi
    • Dengan fasilitas jaringan ATM yang tersebar luas, Anda tidak perlu lagi mengantri panjang di kantor cabang untuk melakukan transaksi perbankan Anda.
    • Dukungan kantor cabang Bank Mandiri yang tersebar diseluruh nusantara memberikan Anda lebih banyak keleluasaan untuk melakukan transaksi perbankan yang Anda kehendaki. Dimanapun Anda berada, kegiatan perbankan sehari-hari Anda tetap berjalan seperti biasa.

Adapun Fasilitas yang didapatkan oleh nasabah yaitu :
  1. Bebas Biaya Transfer
    •  Nikmati fasilitas transfer ke rekening lain di Bank Mandiri tanpa biaya. 
     2.  Bunga Kompetitif : 
    • Dengan sistem bunga rata-rata harian yang kompetitif,
    • Anda memiliki kesempatan untuk mendapatkan keuntungan bunga yang lebih besar.
     3.  Undian Berhadiah :
    • Kepada Anda disediakan hadiah-hadiah yang menarik.Untuk setiap kelipatan Rp 100.000 Anda memperoleh satu nomor undian.Semakin besar saldo Anda, semakin besar pula kesempatan Anda untuk menang.
Persyaratan Untuk Mandiri Tabungan yaitu :   
    • Setoran Awal Rp 50.000
    • Kartu Identitas : KTP, SIM, Paspor, KIMS

  • Mandiri Tabungan Rencana
http://www.bankmandiri.co.id/images/2009/promo/promo_koki_24022009.jpg

Mandiri Tabungan Rencana Adalah Tabungan yang dimana digunakan untuk merencanakan keperluan ada atau masa depan keluarga anda.Tabungan Rencana dari Mandiri Mewajibkan Tabungan dengan setoran wajib bulanan yang memberikan Anda ekstra perlindungan Asuransi.









Persyaratan
  1. Penabung berusia minimal 18 tahun dan berusia maksimal 70 tahun pada saat Mandiri Tabungan Rencana jatuh tempo.
  2. Memiliki Mandiri Tabungan atau Mandiri Giro.
  3. Mengisi formulir aplikasi pembukaan Mandiri Tabungan Rencana dan Form Pernyataan Kesehatan.
Keuntungan
  1. Kebebasan menentukan dan mengubah setoran bulanan mulai Rp 100.000 atau USD 10,-per bulan.
  2. Anda dapat menambah dana ke Mandiri Tabungan Rencana di luar setoran bulanan.
  3. Jangka waktu yang fleksibel (1 thn 20 thn).
  4. Perlindungan Asuransi gratis (Bank Mandiri bekerjasama dengan PT. AXA Mandiri Financial Services memberikan perlindungan asuransi bagi penabung hingga Rp 5 juta atau USD 500,- per bulan untuk setiap penabung).
  5. Konsultasi gratis dengan Customer Service professional kami.
  6. Suku bunga MTR diatas suku bunga tertinggi Mandiri Tabungan

  • Mandiri Kartu Kredit



Mandiri Kartu Kredit Adalah fasilitas kartu dari Tabungan Mandiri/Giro Rupiah Perorangan yang memberikan Anda keuntungan dan keleluasaan penggunaan seperti kartu kredit. Tidak repot membawa berbagai macam kartu untuk sekedar tarik tunai, bayar tagihan dan berbelanja.
Manfaatkan Kartu Mandiri, kartu istimewa serbaguna yang dapat berfungsi sebagai kartu ATM sekaligus Debit. Bersama Kartu Mandiri, nikmati kemudahan transaksi setiap saat dan dimanapun Anda berada untuk menemani setiap ativitas Anda.

Kemudahaan Berbelanja Di Seluruh Dunia

Dengan Kartu Mandiri, transaksi berbelanja Anda semakin nyaman karena dapat diterima di lebih dari 10 juta tempat di seluruh dunia dan 70 ribu tempat di Indonesia yang berlogo Visa/Visa electron, dengan melalui fasilitas debit langsung dari rekening sehingga Anda bebas mengatur finansial Anda.

Kemudahan Untuk Cek Saldo dan Tarik Tunai Di Seluruh Dunia

Untuk cek saldo dan tarik tunai, Kartu Mandiri dapat digunakan di lebih 940 ribu ATM berlogo PLUS/Visa/Visa Electron baik di Indonesia maupun luar negeri dan ATM BERSAMA serta lebih dari 6 ribu ATM berlogo LINK di seluruh Indonesia, termasuk lebih dari 2.600 ATM Mandiri di seluruh Indonesia.

Kemudahan untuk melakukan Pembayaran dan Pembelian di ATM Mandiri

Melalui ATM Mandiri, Anda dapat melakukan:
  1. Penarikan tunai
  2. Perubahan PIN Kartu Mandiri
  3. Cek saldo rekening
  4. Pembayaran PLN
  5. Pembelian tiket Airline
  6. Pembayaran Telkom
  7. Pembayaran pasca bayar kartuHalo, Matrix, XL (Xplor), Telkom Flexi, Fren dan Esia
  8. Isi Ulang pulsa Simpati, Mentari, IM3 Smart, ProXL/bebas, Flexi Trendy, Fren dan Esia
  9. Pembayaran kartu kredit Mandiri, Visa dan Master
  10. Pembayaran kartu kredit CITIBANK, STANDCHART, HSBC, ABN AMRO, ANZ PANIN
  11. Transfer antar rekening
  12. Info saldo tabungan, giro dan rekening pinjaman
  13. Cek mutasi rekening
  14. Pendaftaran fasilitas e-banking Mandiri Internet Banking, Call Mandiri, SMS Banking
  15. Cetak mutasi rekening
  16. Dan layanan ATM lainnya
Kemudahan bertransaksi dengan layanan perbankan 24 jam Bank Mandiri

Dengan Kartu Mandiri, Anda dapat mendaftarkan layanan perbankan 24 jam Bank Mandiri di ATM Mandiri atau cabang Bank Mandiri, untuk mendapatkan fasilitas:
  1. SMS Banking, Anda dapat memperoleh pemberitahuan otomatis transaksi via sms dan dapat bertransaksi melalui Ponsel Anda
  2. Call Mandiri, nikmati layanan perbankan Mandiri melalui telpon mamupun ponsel ke 14000 atau (021) 52999 7777
  3. Internet Banking Mandiri, nikamati layanan perbankan Mandiri melalui internet di website www.bankmandiri.co.id serta kenyamanan dan kemudahan bertransaksi di seluruh cabang Bank Mandiri.
Persyaratan

Buka Tabungan Mandiri atau Giro Rupiah Mandiri, otomatis Anda akan mendapatkan Kartu Mandiri.



Info lebih lanjut dapat menghubungi Bank Mandiri terdekat dikota anda.
atau bisa membuka langsung via internet www.bankmandiri.co.id  dan dapat melihat via nya di web berikut http://youtu.be/y5UicfHy3g0 .



Blog Kontes Bank Mandiri Blog Kontes Bank Mandiri

5 komentar:

  1. Komentar ini telah dihapus oleh administrator blog.

    BalasHapus
  2. semoga menang yah bang kontesnya, artikel nya lengkap dan jelas bgt

    BalasHapus
    Balasan
    1. iya sama-sama...
      doain aja semoga sukses selalu...
      :D
      heheh

      Hapus
  3. Saya telah berpikir bahwa semua perusahaan pinjaman online curang sampai saya bertemu dengan perusahaan pinjaman Suzan yang meminjamkan uang tanpa membayar lebih dulu.

    Nama saya Amisha, saya ingin menggunakan media ini untuk memperingatkan orang-orang yang mencari pinjaman internet di Asia dan di seluruh dunia untuk berhati-hati, karena mereka menipu dan meminjamkan pinjaman palsu di internet.

    Saya ingin membagikan kesaksian saya tentang bagaimana seorang teman membawa saya ke pemberi pinjaman asli, setelah itu saya scammed oleh beberapa kreditor di internet. Saya hampir kehilangan harapan sampai saya bertemu kreditur terpercaya ini bernama perusahaan Suzan investment. Perusahaan suzan meminjamkan pinjaman tanpa jaminan sebesar 600 juta rupiah (Rp600.000.000) dalam waktu kurang dari 48 jam tanpa tekanan.

    Saya sangat terkejut dan senang menerima pinjaman saya. Saya berjanji bahwa saya akan berbagi kabar baik sehingga orang bisa mendapatkan pinjaman mudah tanpa stres. Jadi jika Anda memerlukan pinjaman, hubungi mereka melalui email: (Suzaninvestment@gmail.com) Anda tidak akan kecewa mendapatkan pinjaman jika memenuhi persyaratan.

    Anda juga bisa menghubungi saya: (Ammisha1213@gmail.com) jika Anda memerlukan bantuan atau informasi lebih lanjut

    BalasHapus
  4. Best Live Casino Site in Australia | Lucky Club
    Live casinos in Australia offer a luckyclub.live unique gaming experience. Try over 200 popular and reliable casino sites for fun or play at this trusted online gambling site.What casino sites do you use online in Australia?Do you play slots for free?

    BalasHapus